




Relawan
Aktivitas
Organisasi

Kemanusiaan
Relawan mengutamakan kepentingan orang lain di atas kepentingan pribadi.

Empati dan Kepedulian
Relawan peduli dan empati terhadap kesulitan atau masalah yang dialami oleh orang lain

Belajar dan Tumbuh
Relawan memiliki kesempatan untuk belajar, tumbuh, dan pemahaman baru.
News
Berita
Persiapan Menyambut Malam Ke-27 Ramadhan: Raih Keberkahan Lailatul Qadar
Malam ke-27 Ramadhan merupakan salah satu malam yang memiliki peluang besar sebagai malam Lailatul Qadar. Oleh karena itu, jangan sia-siakan kesempatan ini untuk mempersiapkan diri dengan baik dan memperbanyak ibadah, doa, serta amal kebaikan.
Luaskan Manfaat: Relawan Nusantara Salurkan 100 Paket Fidyah di Manado
Relawan Nusantara bersama Akhwat Al Bina SIT Harapan Bunda Manado kembali meluaskan manfaat dengan menyalurkan 100 paket fidyah kepada jamaah dhuafa di Masjid Ashabul Kahfi, Paal Dua, serta anak-anak yatim dan pengasuh di Panti Asuhan Al Ikhwan, Kairagi Satu, Kota Manado.
Luaskan Manfaat: Relawan Nusantara Salurkan Al-Qur’an dan Iqro Braille untuk Anak Tuna Netra di Blora
Semangat berbagi terus digaungkan oleh Relawan Nusantara dalam upaya meluaskan manfaat bagi sesama. Kali ini, kepedulian itu menyapa anak-anak tuna netra di SLB Budi Mulyo Jepon, Kabupaten Blora, Jawa Tengah. Sebanyak 30 juz Al-Qur’an dan 5 paket Iqro Braille telah disalurkan kepada mereka yang membutuhkan.
Partner
Mitra




























